Silaturrahim ke SIT Ulul Albab bukanlah kali pertama. Setahun yang lalu SADAQA juga pernah bertandang ke SIT Ulul Albab.
Untuk kesekian kalinya SADAQA menerima kunjungan silaturrahim lembaga-lembaga kemanusiaan untuk Palestina. Hal ini tentu akan memperluas jaringan kemitraan antar lembaga kemanusiaan yang telah ada selama ini.
SADAQA menerima kunjungan dari perwakilan Midtown Residence yang merupakan mitra kerja SADAQA sejak tahun 2018 lalu. Midtown Residence merupakan mitra akomodasi bagi berbagai kegiatan pendidikan dan keagamaan yang diselenggaran SADAQA.
Alhamdulillah semester pertama 2018 program kerja terlaksana dengan sangat baik, tentunya ini atas taufiq dari Allah dan kerjasama semua pihak yang terkait, baik mitra maupun donatur.