Sejak hari pertama ramadhan, SADAQA terus berupaya memenuhi kebutuhan pangan masyarakat Palestina.
Puluhan anak di wilayah Gaza tengah berkumpul menerima ifthar dari Sadaqa tersebut. Sadaqa mendistribusikan 500 paket Ifthar untuk warga yang tersebar di wilayah Gaza.