Alhamdulillah dua bulan berjalan pendidikan di Taman Baca Soekarno-Hatta yang diinisiasi oleh SADAQA membuahkan hasil yang sangat memuaskan.
Level pertama akhirnya bisa diselesaikan dan setiap murid mendapatkan sertifikat dan hadiah penyemangat. Yuk! Bahagiakan anak-anak Palestina dengan membantu menyediakan fasilitas belajar bagi mereka.