Metode ini merupakan metode yang digunakan oleh Darul Quran Al Karim wa Sunnah Gaza, sebuah Lembaga tahfizh terbesar di Gaza. Dengan menggunakan metode ini.
Darul Quran Al Karim wa Sunnah Gaza secara konsisten mampu menghasilkan lebih dari 1.000 Hafizh Quran setiap tahunnya.
Metode ini memiliki ciri khas yaitu sangat mudah untuk dipahami dan diaplikasikan. Meski mudah namun kualitas hafalan yang dihasilkan menggunakan metode ini sangat bagus, sehingga para penghafal Quran tidak mudah lupa dengan hafalannya.•••